Berita

Personeol Polsek Terara Lakukan Pengaturan Arus Lalin Di Beberapa Titik Keramaian

42
×

Personeol Polsek Terara Lakukan Pengaturan Arus Lalin Di Beberapa Titik Keramaian

Sebarkan artikel ini

Lombok Timur – Personel Polsek Terara lakukan rawan pagi (pengaturan lalulintas) di simpang Tiga Papilon guna kamstibcar lantas. Sabtu (27/05/23), pukul 06.30 wita.

Aiptu I Kt.Subagia yang turut melaksanakan rawan npagi menerangkan; pagi ini kami melakukan pengaturan Lalulintas dan membantu masyarakat menyeberang jalan, guna Antisipasi kemacetan dan laka lantas.pungkasnya.

Sementara Itu Kapolsek Terara AKP Lalu Jaharudin menerangkan; Personel kami rutin melakukan rawan pagi di beberapa titik yang dianggap rawan kemacetan hari ini personel kami melakukan pengaturan lalulintas salah satunya di simpang tiga Papilon; rawan pagi dilakukan guna memberikan rasa aman bagi pengendara dan warga yang hendak menyeberang, terlebih lagi saat pagi hari banyak anak yang menyeberang menuju ke sekolah.pungkasnya.

Kapolres Lombok Timur AKBP Hery Indra Cahyono S.I.K, M.H., melalui Kasi Humas IPTU Nikolas Osman mengucapkan terimakasih banyak kepada seluruh Personel Polres Lombok Timur dan Polsek jajaran yang telah melaksanakan tugas dengan baik, tetap layani Masyarakat dengan MAksimal dan penuh rasa tanggung Jawab, semoga apa yang telah kita lakukan tercatat sebnagai amal baik.

Lebih lanjut Osman menghimbau kepada seluruh lapisan Masyarakaty khususnya yang ada di Kabupaten Lombok Timur untuk tetap menjaga Stabilitas Kamtibmas minimal di lingkungan masing – masing dan jika ada hal yang dirasa dapat mengganggu Kamtibmas, agar segera melaporkan hal tersebut kepada pihak Kepolisian baik melalui Bhabinkamtibmas di Desa/kelurahan masing – masing atau dengan menghubungi Kantor Polisi terdekat untuk segera ditindaklanjuti. Pungkasnya.